Model pembelajaran Think-Pair- Share(TPS) dikembangkan oleh Frank Lyman dkk dari Universitas Maryland pada tahun 1985. Model pembelajaran Think-Pair-Share (TPS) merupakan salah satu model pembelajaran kooperatif sederhana. Teknik ini
memberi kesempatan pada siswa untuk bekerja sendiri serta bekerja sama
dengan orang lain. Keunggulan teknik ini adalah optimalisasi partisipasi
siswa (Lie, 2004).
Anda dapat mendownload presentasi metode TPS di sini
0 komentar:
Post a Comment
SAHABAT YANG BAIK SENANTIASA MEMBERIKAN KOMENTAR YANG BAIK PULA